Tanggal Dipublish | : | |
---|---|---|
Pendidikan | : | S1, S2 |
Jurusan | : | Semua Jurusan |
Pengalaman | : | 0-2 Tahun |
Tipe Pekerjaan | : | Full Time |
Lowongan Kerja BUMN – PT Bank Mandiri (Persero) TbkĀ didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintah Indonesia. Pada bulan Juli 1999, empat bank pemerintah — yaitu Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Ekspor Impor Indonesia dan Bank Pembangunan Indonesia — dilebur menjadi Bank Mandiri, dimana masing-masing bank tersebut memiliki peran yang tak terpisahkan dalam pembangunan perekonomian Indonesia. Sampai dengan hari ini, Bank Mandiri meneruskan tradisi selama lebih dari 140 tahun memberikan kontribusi dalam dunia perbankan dan perekonomian Indonesia.
Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru
Dalam rangka mewujudkan peran BUMN sebagai mesin pertumbuhan ekonomi, akselerator kesejahteraan sosial (social welfare), penyediaan lapangan kerja dan penyedia talenta, dibutuhkan transformasi SDM BUMN, salah satunya melalui penetapan Nilai-nilai Utama (Core Values) SDM BUMN sebagai identitas dan perekat budaya kerja yang mendukung peningkatan kinerja secara berkelanjutan. SDM BUMN diharapkan mengetahui, mengimplementasikan, dan menginternalisasikan Nilai-nilai Utama tersebut secara sungguh-sungguh, konsisten, dan konsekuen sehingga tercermin dalam perilaku keseharian dan membentuk budaya kerja BUMN sebagaimana ditekankan dalam SE-7/MBU/07/2020 Tentang Nilai-nilai Utama (Core Values) Sumber Daya Manusia Badan Usaha Milik Negara.
Maka dari itu PT Bank Mandiri (Persero) Tbk kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja BUMN PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Officer Development Program Regional Business 2024
Requirements
- Local or International Bachelor’s graduates (S1) or Master’s/post-graduate (S2) in the relevant field of studies from a reputable University
- Grade Point Average:
- Bachelor’s degree (S1): minimum 3,00 on a 4,00 GPA scale, or equivalent
- Master’s degree (S2): minimum 3,20 on a 4,00 GPA scale, or equivalent
- Maximum age at selection:
- Bachelor’s degree (S1): 25 years old
- Master’s degree (S2): 27 years old
- Demonstrate professional dispositions with good networking and communication skills
- Fluent in English, both written and verbal communication
- No member of the nuclear family currently works in Bank Mandiri (i.e., parents, siblings)
- Single, never been married, and willing to remain unmarried during the first year of the program’s journey
- Willing to be relocated all over Indonesia
Required Skills
- Good networking skills in formal and non-formal approaches with various levels of correspondence
- Entrepreneurial, eager to connect with others, and willing to be part of related activities inside and outside of the organization to achieve goals
- Good critical thinking and analytical skills in inquiring and acquiring relevant, comprehensive information
- Excellent in communicating ideas, clearly and effectively to gain understanding and commitment from others
Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.
Lokasi | : | Seluruh Indonesia |
---|---|---|
Batas Lamaran | : | 24 November 2024 |
Link | : | https://bersamabumn.com/142 |