Lowongan Kerja BUMN – PT BRI Asuransi Indonesia atau BRI Insurance adalah perusahaan asuransi umum yang merupakan bagian dari BRI Group. Perjalanan BRINS sejak tahun 1989 bertujuan untuk memberikan perlindungan terpercaya kepada seluruh masyarakat berkomitmen memberikan perlindungan asuransi umum melalui beragam produk terpercaya yang didukung inovasi teknologi, GCG yang prudent dan human capital unggul.
Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru
Dalam rangka mewujudkan peran BUMN sebagai mesin pertumbuhan ekonomi, akselerator kesejahteraan sosial (social welfare), penyediaan lapangan kerja dan penyedia talenta, dibutuhkan transformasi SDM BUMN, salah satunya melalui penetapan Nilai-nilai Utama (Core Values) SDM BUMN sebagai identitas dan perekat budaya kerja yang mendukung peningkatan kinerja secara berkelanjutan. SDM BUMN diharapkan mengetahui, mengimplementasikan, dan menginternalisasikan Nilai-nilai Utama tersebut secara sungguh-sungguh, konsisten, dan konsekuen sehingga tercermin dalam perilaku keseharian dan membentuk budaya kerja BUMN sebagaimana ditekankan dalam SE-7/MBU/07/2020 Tentang Nilai-nilai Utama (Core Values) Sumber Daya Manusia Badan Usaha Milik Negara.
Maka dari itu PT BRI Asuransi Indonesia kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja BUMN PT BRI Asuransi Indonesia (BRI Insurance)
REKRUTMEN BERSAMA BUMN 2024
Associate IT
- S1-Perguruan Tinggi/Diploma IV
- Minimum IPK : 3.00
- Maks. Usia : 30 Tahun
- Fresh Graduate
- Laki-laki dan Perempuan
- Pegawai Kontrak
- Penempatan Seluruh Indonesia
Deskripsi Pekerjaan
- Mengidentifikasi serta menganalisis kebutuhan IT untuk menunjang kelancaran kerja karyawan.
- Menyediakan pengembangan dan pelayanan dalam lingkup IT.
- Melakukan penyelesaian IT untuk mencapai tujuan dan strategi bisnis perusahaan.
Kualifikasi Pekerjaan
- Minimal pendidikan S1 untuk jurusan dengan rumpun IT (Information and Technology)
- Minimal IPK 2.75 dengan batas usia maksimal 27 tahun.
- Bersedia ditempatkan pada seluruh posisi IT BRI Insurance
Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.
Lokasi | : | Seluruh Indonesia |
---|---|---|
Batas Lamaran | : | 1 April 2024 |
Link | : | https://bersamabumn.com/1670 |